Pelajaran Anonim

Guru : Hari ini kita belajar Antonim, yaitu lawan kata. Contohnya: Kuat lawannya lemah.
Sudah mengerti semua, anak-anak? Ok, sekarang kita praktek, Kalau ibu sebutkan kata
kalian jawab lawan katanya yah..
Murid: Ya buuuu!.

Guru: Siang.
Murid: Malam.

Guru: Panjang
Murid: Pendek
 

Guru: Gelap
Murid: Terang

Guru: Halus
Murid: Kasar
 

Guru: Berjaya
Murid: Menang
 

Guru: Salah!!!
Murid: Benar

Guru: Bukan itu..!!
Murid: Iya ini

Guru: Kalian bodoh!!!!
Murid: Kami pintar

Guru: Diaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaamm!!!! (geram)
Murid: Ribut

Guru: Mati aku *&#*$&#*?? (panik)
Murid: Hidup kamu

Guru: Besok kalian saya hukum
Murid: Kemaren kami tidak dihukum

Guru: (Pingsan)
Murid: (Bingung mau mencari lawan kata pingsan)

Sumber

0 komentar:

Posting Komentar